Kandungan gizi pada sayuran bayam serta manfaatnya bagi kesehatan | Belajar Sehat
Kandungan Nutrisi di Dalam Bayam setiap 100 gram bayam hanya mengandung sekitar 23 kalori. Bayam merupakan salah satu jenis makanan yang penuh nutrisi, yang mengandung serat, vitamin A, vitamin C, vitamin B, vitamin K, zat besi, kalsium, magnesium, mangan, kalium, dan natrium. Di antara manfaat bayam bagi kesehatan diantaranya: 1. Menjaga Kesehatan Mata Karotenoid di dalam bayam seperti lutein dan zeaxanthin dapat membantu menjaga kesehatan mata anda. Karotenoid ini dapat mencegah terjadinya berbagai gangguan mata seperti degenerasi makula, fotofobia, dan katarak yang seringkali terjadi pada orang lanjut usia. 2. Menurunkan Resiko Kanker dan Menguatkan Sistem Kekebalan Tubuh Beta karoten merupakan salah satu jenis antioksidan yang dapat membantu melawan efek berbahaya dari proses oksidasi radikal bebas di dalam tubuh. Dengan demikian, dapat membantu menurunkan resiko terjadinya kanker dan berbagai penyakit jantung. Selain itu, beta karoten juga dapat membantu menguatkan